Panduan Wisata Batu Caves: Jam Buka, Harga Tiket & Akses …
Alamat Batu Caves yaitu di Distrik Gombak, Selangor, Malaysia. Cara ke Batu Caves bisa ditempuh dengan jarak sekitar 13 km dari Kuala Lumpur. Adapun cara dari KL Sentral ke Batu Caves terbaik yang bisa kamu coba adalah dengan menggunakan kereta KTM Komuter. Kamu bisa naik KTM Komuter dari dari Stasiun KL Sentral ke Batu Caves tujuan Selangor ...